Kamis, 02 Agustus 2012

Ceramah KH. Ahmad Asrori Al-ishaqi

KH. Ahmad Asrori Al Ishaqy, mbah asrori, ceramah mbah asrori, aswaja,Tarekat,Qadiriyah wa Naqsyabandiyah, foto kh ahmad asrori al ishaqy

KH. Ahmad Asrori Al-ishaqi merupakan putera dari Kyai Utsman Al-Ishaqi. Beliau mengasuh Pondok Pesantren Al-Fithrah Kedinding Surabaya. Kelurahan Kedinding Lor terletak di Kecamatan Kenjeran Kota Surabaya. Di atas tanah kurang lebih 3 hektar berdiri Pondok Pesantren Al-Fithrah yang diasuh Kiai Ahmad Asrori, putra Kiai Utsman Al-Ishaqy. Nama Al-Ishaqy dinisbatkan kepada Maulana Ishaq, ayah Sunan Giri, karena Kiai Utsman masih keturunan Sunan Giri. Semasa hidup, Kiai Utsman adalah mursyid Tarekat Qadiriyah wa Naqsyabandiyah.
Untuk mendengarkan kembali ceramah beliau bisa di download dulu dibawah ini :
  1. Hakekat Dzikir part 1
  2. Hakekat Dzikir part 2
  3. Hakekat Dzikir part 3
  4. Hakekat Dzikir part 4
  5. Halal Bi Halal
  6. Iman
  7. Hikmah Dzikir
  8. Terhindar dari Dosa

3 comments:

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...

Kyai Menjawab

logo-kyaijawab
logo-kyaijawab